Kabar Utama
Wawancara Kita
Menelisik Gejolak Kreatif Putra Gara
PojokTIM – Tidak banyak orang dengan multi talenta. Dari yang sedikit itu, Putra Gara adalah salah satunya. Berangkat dari jurnalis, bakat menulisnya merambah dunia fiksi melalui novel, cerpen,...
Memahami Dunia Pergerakan dan Kesenian Aquino Hayunta
PojokTIM – Bagi Anggota Komite Seni Rupa dan Komisi Simpul Seni Dewan Kesenian Jakarta (DKJ) Aquino Hayunta, dunia aktivisme dan kesenian saling bertemali. Hanya beda pada pola penyampaiannya. Dalam...
Jejak Kegigihan Kurniawan Junaedhie
PojokTIM – Obrolan sore mengalir hangat di selasar Hotel Ibis Budget, Cikini, Jakarta Pusat, Jumat (2/8/2024). Kurniawan Junaedhie, Nanang R. Supriyatin, Remmy Novaris DM dan Adri Darmadji Woko...
Satu Jam Bersama Kepala UPT PDS HB Jassin, Diki Lukman Hakim
PojokTIM – Tidak ada yang berubah dari penampilan Kepala Uni Pelaksana Teknis (UPT) Pusat Dokumentasi Sastra (PDS) HB Jassin, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispusip) DKI Jakarta Diki Lukman...
PDS dalam Kenangan Indah Ariany Isnamurti
Pojok TIM – Aula PDS HB Jassin yang baru selesai direnovasi menjadi tempat pertemuan kembali Ariany Isnamurti dengan Oyon Sofyan, teman sejawat ketika sama-sama sebagai staf di PDS HB Jassin yang...
Agama, Buku dan Puisi Rissa Churria
PojokTIM – Mata Rissa Churria berbinar setiap kali berbicara tentang Rumah Baca Ceria (RBC). Berawal dari perpustakaan pribadi, sejak 2014 diubah menjadi perpustakaan umum. Bukan hanya anak-anak...
Kabar Komunitas
Terkait Ruang Alternatif, Jakpro dan UP PKJ TIM Sepakati Hasil FGD
PojokTIM – Perwakilan seniman satu suara terkait perlunya segera dilakukan pembenahan terhadap kawasan eks posko Forum Seniman Peduli Taman Ismail Marzuki (FSP-TIM) atau #saveTIM menjadi ruang...
Pentingnya Mencatat Sejarah dan Budaya Betawi
PojokTIM – Entitas Betawi terentang dalam masa yang cukup panjang. Bukan hanya sejarah dan tokoh-tokoh yang berkaitan dengan suatu peristiwa, Betawi juga memiliki jejak budaya asli yang tumbuh dari...
FSP TIM Desak Penataan Posko #SaveTIM untuk Ruang Alternatif
PojokTIM – Hawa dingin ruang rapat Unit Pengelola Pusat Kesenian Jakarta Taman Ismail Marzuki (UP PKJ TIM) tidak mampu menyurutkan semangat para seniman yang tergabung dalam Forum Seniman Peduli TIM...
Mengenal Budaya Rote dan Bali dari Novel Fanny Jonathans Poyk
PojokTIM – Masyarakat Nusa Tenggara Timur (NTT), termasuk Kabupaten Rote, memiliki tradisi calon pengantin pria harus memberi belis atau mahar kepada keluarga calon mempelai perempuan. Belis bisa...
Gedor Depok, Mengenal Kota Depok melalui Puisi
PojokTIM - Buku antologi puisi Gedor Depok merupakan cerminan kenangan, kegelisahan, kesaksian sekaligus rasa cinta 100 penyair kepada Kota Depok, Jawa Barat. Sebagian penyair memang tinggal di...
Riri Satria: JSM Setia pada Visi untuk Mempertegas Misi
Ketua JSM Riri Satria memotong tumpeng ulang tahun didampingi pengurus JSM. Foto: ist PojokTIM- Jagat Sastra Milenia (JSM) akan terus mendorong penerbitan karya-karya sastra berkualitas sebagai...
Opini & Apresiasi
Pemilik Rahim Menemukan Jalan Pulang Menumpang Hiace Sewaan; Tradisi
Oleh: Fikar W.Eda kutulis ini, karena aku tak tahu. BADUY adalah guru yang digugu. Dihormati dan ditiru. Menjaga keseimbangan dunia dalam dan dunia luar. Merawat sumber mata air. Merawat hutan....
Baduy, Sebelum dan Sesudah Itu
Catatan: Kurnia Effendi Seperti saya sampaikan di media sosial bahwa agenda PPI (Penyair Perempuan Indonesia) mengunjungi kawasan eksotik Indonesia dengan tajuk: Pulang ke Kampung Tradisi sangat...
Neraka Panas di Atas Kertas: Bedah Berlapis Puisi Neraka Iklim Karya Chris Triwarseno
Oleh: IRZI PojokTIM - Dalam puisi Neraka Iklim, Chris Triwarseno berhasil menciptain gambaran mencekam dari krisis iklim yang lagi kita hadapin sekarang. Bukan sekadar ceramah soal perubahan iklim...