Puisi-Puisi Eddy Pranata PNP

Puisi-Puisi Eddy Pranata PNP

Aku Tersesat di Mal Mencarimu; sang gelandangan kata-kata, tak usai-usai. Dari selasar sunyi hingga ke riuh kota. Hanya kutemukan orang-orang tak kukenal. Muka-muka dingin. Dengan berbagai gaya. Sembunyikan luka. : “Jangan beri aku puisi, aku hanya butuh...
Puisi-Puisi Gunoto Saparie

Puisi-Puisi Gunoto Saparie

Gerimis di Bandar Seri Begawan langit menggigil dalam bisu yang lambat pohon-pohon tua bicara lirih, rapat di tepi masjid omar ali saifuddien gerimis seperti doa tak selesai dikirim sungai brunei pun menyimpan wajah lesu mengalir tanpa tanya, tanpa satu restu di bawah...
Puisi-Puisi Zabidi Yakub

Puisi-Puisi Zabidi Yakub

Puisi-Puisi Zabidi Yakub PESISIR TUBAN Menyusuri pesisir Tuban Menatap pohon siwalan menjulang Aku jadi teringat Kiai Zawawi Imron Pada puisi “Ibu”, beliau mengiaskan; “Mayang-mayang siwalan memutikkan sari-sari kerinduan” Tapi, yang kusaksikan Mayang-mayang siwalan...
Puisi-Puisi Shantined

Puisi-Puisi Shantined

Puisi-Puisi Shantined MATAMU kadang aku pergi ke danau dalam matamu,tanpa kau tahu kususuri tepinya nan buncah oleh rerumputan sulur sulur romansa tumbuh penuh rindu gundukan pematang memagar perdu liar dan aku berlarian di atasnya kau mengerjap, jatuhlah aku ke dalam...

Hubungi Admin Jika Ingin Meng-copy Konten Website ini